Kelebihan Kuliah Kelas Karyawan di IDS Digital College
Bingung memilih institusi pendidikan untuk mengikuti kuliah kelas karyawan? IDS Digital College bisa menjadi salah satu pilihan yang paling tepat. IDS adalah salah satu institusi pendidikan yang kredibel. Institusi pendidikan ini juga memiliki banyak kelebihan dan cocok untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.
Bagi yang penasaran apa saja kelebihan-kelebihan yang dimilikinya, di sini kami akan mencoba memaparkannya kepada Anda. Jadi, simak artikel ini hingga selesai, ya. Karena semua akan kami coba bahas di sini secara lengkap:
1. Banyak Fakultas Menarik
IDS Digital College adalah institusi pendidikan yang menyediakan fakultas-fakultas populer yang banyak dibutuhkan. Misalnya seperti teknik informatika, software engineering, cyber security, dan sejenisnya. Peluang-peluang pekerjaan di bidang-bidang teknik informatika tergolong sangat prospektif.
Anda bisa memilih fakultas sesuai minat dan keahlian. Untuk mengecek informasi seputar fakultas di IDS Digital College, silahkan Anda masuk ke website officialnya di ids.ac.id. Di sana Anda bisa mendapatkan informasi lengkap dan detail seputar fakultas yang ada di IDS Digital College.
2. Didirikan Oleh Para Ahli yang Profesional
IDS Digital College merupakan institusi pendidikan yang didirikan oleh para ahli yang profesional di bidangnya masing-masing. Tempat ini sangat cocok sekali dijadikan sebagai tempat melanjutkan pendidikan untuk menambah keahlian di zaman sekarang.
IDS dibangun oleh founder di bidang permodalan ventura dan teknologi yang sudah membantu dan berinvestasi di lebih dari 80 startup yang ada di Indonesia. Dengan begitu, Anda juga bisa mendapatkan banyak sekali keuntungan dan skill ketika belajar di sini.
3. Menggunakan Model Real World Assignment
IDS juga merupakan institusi pendidikan yang sudah menggunakan model Real World Assignment. Melalui model tersebut, setiap tugas akan diberikan secara langsung kepada siswa. Artinya, Anda harus banyak melakukan praktek kerja secara langsung jika mengikuti pendidikan di sini.
Model semacam ini bertujuan bagus yaitu untuk membiasakan Anda agar selalu siap menghasilkan karyawan yang nyata di lapangan. Dengan begitu, setelah lulus nanti Anda akan siap untuk terjun ke dunia kerja maupun mengembangkan bisnis sendiri.
4. Kurikulum Bertaraf Internasional
Salah satu yang menjadikan tempat ini sebagai tempat kuliah terbaik adalah kurikulumnya yang sudah bertaraf internasional. Karena, IDS berkolaborasi dengan PSG School of Technology yang merupakan salah satu universitas IT terbaik yang ada di Asia.
Kolaborasi yang dijalankan oleh IDS dan PSG School of Technologi yaitu untuk membangun sebuah institusi pendidikan yang memiliki kurikulum bertaraf internasional. Kerjasama semacam ini sangat diperlukan sekali di dunia pendidikan zaman sekarang.
Artinya, IDS saat ini telah menjadi institusi pendidikan di Jakarta yang mampu bersaing secara global dengan institusi pendidikan lainnya di dunia.
5. Selalu Mengedepankan Jiwa Entrepreneurship
Saat ini IDS sudah melibatkan para venture capitalist yang sudah berinvestasi di lebih dari 8 startup di dalam mengembangkan institusi pendidikan ini. Selain itu, kampus ini memiliki misi yang mengedepankan jiwa entrepreneurship bagi para mahasiswa yang belajar di tempat tersebut.
Output dari strategi ini membuat para mahasiswa yang mengikuti kelas karyawan maupun kuliah sambil kerja di IDS akan memiliki jiwa entrepreneurship dan juga mampu membangun bisnisnya secara mandiri setelah lulus nanti.
Itulah beberapa kelebihan yang wajib Anda ketahui jika memilih kuliah kelas karyawan di IDS Digital College. Untuk pendaftaran dan informasi lebih lanjut Anda bisa langsung mengunjungi website officialnya di www.ids.ac.id. Pendaftaran juga bisa Anda proses langsung secara online melalui website tersebut.
Tidak ada komentar: